Postingan

Seni Grafis

Gambar
Pengertian Seni Grafis Seni grafis adalah karya seni rupa dua dimensi yang proses pembuatannya melalui teknik cetak. Isilah grafis berasal dari bahasa Inggris yaitu “graph” atau “graphic” yang berarti membuat tulisan, gambar, atau lukisan dengan cara di toreh atau di gores. Grafis juga dapat diartikan sebagai gambaran yang nyata. Seni grafis termasuk kedalam seni rupa dua dimensi. Ragam-Ragam Seni Grafis Berikut merupakan ragam-ragam seni grafis, yaitu : 1. Cetak Tinggi Cetak tinggi adalah ragam karya seni grafis yang proses pembuatannya melalui tahapan pembuatan cetakan dari bahan yang dicukil sehingga permukaannya menjadi tinggi dan rendah atau relief. Alat-alat atau media yang digunakan dalam proses cetaktinggi antara lain adalah kayu lapis triplek, metal, harboard, papan kayu, dan karet atau linoleum. Teknik cetak tinggi yang paling populer atau terkenal adalah seni grafis cukil kayu atau yang disebut woodcut. Teknik cetak tinggi mulai dikenal pada abad k

Naturalisme

Gambar
Naturalisme Pengertian Naturalisme Naturalisme adalah aliran seni yang mengutamakan keakuratan dan kemiripan objek yang dilukis agar tampak natural dan realistis seperti referensinya yang terdapat di alam. Naturalisme adalah bentuk apresiasi Seniman pada keindahan alam. Biasanya seniman mengangkat tema keindahan pemandangan di sekitar, seperti yang terjadi pada pergerakan mooi indie di Indonesia (Hindia Belanda) tepatnya. Seniman terkadang memilih setting cahaya yang lebih dramatis pada saat sebelum terbit atau tenggelamnya matahari, untuk mendapatkan pencahayaan golden hours . Pemilihan cahaya dramatis seperti itu adalah salah satu ciri Romantisisme yang diberontak oleh aliran Naturalisme. Naturalisme menganggap dalam pencahayaan yang tidak dramatis seperti itupun keindahan alam tetap dapat digambarkan Aliran naturalisme adalah salah satu contoh bagaiman sebuah Aliran juga dapat didefinisikan berabad-abad setelah pergerakan awalnya muncul. Karena meskipun pergerakan naturalisme

Fenomena Seni Rupa (Seni Budaya)

Fenomena Seni Rupa                             A. Seni Rupa Pramodern Pengertian seni rupa pramodern adalah karya seni rupa yang hadir sebelum zaman industri yang berarti muncul sebelum zaman modern. Perkembangan seni rupa dapat dilihat dari aspek kesejarahan yang merupakan rangkaian perubahan, baik dari aspek konseptual maupun aspek kebentukan. Berikut adalah aliran-aliran seni rupa pramodern yang bertahan hingga saat ini. 1. Aliran Primitivisme Primitivisme merupakan corak karya seni rupa yang memilik beberapa sifat diantaranya bersahaja, sederhana, naif, jujur, spontan, baik dari segi penggarapan bentuk maupun pewarnaannya. Seniman bebas dari belenggu profesionalisme, teknik, tradisi, dan latihan formal proses kreasi seni ini. Ciri-ciri aliran primitivisme yaitu menggambarkan sebuah subjek dengan bagian yang sangat datar dan cenderung sangat sederhana sekali, selain itu juga terikat dengan kehidupan manusia saat zaman dahulu yang cenderung primitif. 2. Alira

Apresiasi Seni Rupa

APRESIASI Pengertian Apresiasi Seni Rupa Apresiasi berasal dari Bahasa Latin yaitu appretiatus yang artinya penilaian atau pengharagaan. Appreciate dalam bahasa Inggris berarti menentukan nilai, melihat karya, menikmati lalu menyadari keindahan karya seni tersebut dan menghayati. Jadi mengapresiasi berarti berusaha mengerti mengenai seni dan mampu melihat segi-segi yang ada didalam seni tersebut, sehingga secara sadar dapat menikmati dan menilai karya seni dengan semestinya. Apresiasi seni ialah suatu proses penghayatan suatu karya seni yang dihormati serta penghargaan pada karya seni tersebut dan pembuatnya. Secara umum apresiasi seni bisa diartikan sebagai kesadaran menilai melalui cara menghayati suatu karya seni. Kegiatan apresiasi yaitu: Melakukan pengamatan pemahaman Penilaian atau avaluasi Mengkritik Kegiatan seni merupakan kegiatan yang khusus dan istimewa dan merupakan kegiatan yang memberikan kesan mengenai dunia dan sekitarnya melalui sentuhan artistik

Pameran Seni Budaya

Gambar
Pengertian Pameran Seni Rupa, Fungsi, Tujuan Dan Jenis Pameran Serta Unsur-Unsur Pameran Pengertian pameran merupakan kegiatan yang dilakukan guna menyampaikan ide ataupun gagasan lewat karya seni rupa agar bisa diapresiasi banyak orang. Tak hanya seniman besar yang bisa menyelenggarakan pameran, tetapi juga pada konteks pembelajaran bisa dilakukan di sekolah dan diluar sekolah. Pengertian Pameran Karya Seni Rupa Yang dimaksud dengan pameran karya seni rupa merupakan kegiatan yang dilakukan para seniman baik perorangan atau kelompok guna menyampaikan ide gagasan terhadap masyarakat lewat media seni rupa. Dengan begitu, pameran itu bisa menjadi media komunikasi antara seniman dan sang apresiator. Fungsi Pameran Karya Seni Rupa Dalam pameran karya seni rupa juga mempunyai banyak fungsi sosial masyarakat seperti: Untuk media edukasi. Dalam hal ini, pameran seni rupa berfungsi untuk mendidik siswa agar tahu betapa pentingnya pengalaman ba